Perusahaan Sektor Pertanian yang Terdaftar di BEI 2019
EDUSAHAM.COM--- Indeks sektoral merupakan salah satu indeks saham di BEI. Nah, salah satu sektor yang terdapat di indeks sektoral adalah sektor pertanian. Di sini,tim edusaham akan menyajikan daftar emiten atau perusahaan sektor pertanian yang terdaftar di BEI (Bursa Efek Indonesia) terbaru, yaitu terhitung April 2019. Perlu Anda ketahui, sektor pertanian di BEI juga terdiri dari beberapa subsektor bisnis, seperti subsektor perkebunan, subsektor perikanan, subsektor peternakan, subsektor tanaman pangan, dan subsektor kehutanan. Berbeda dengan sektor lainnya, jumlah perusahaan sektor pertanian yang terdaftar di BEI relatif sedikit. Oleh karena itu, di sini kami tidak akan melakukan pembagian informasi secara terpisah terkait masing-masing subsektor. Dengan kata lain, semua subsektor tersebut akan kami tampilkan dalam satu artikel. Untuk lebih jelas, berikut daftar perusahaan sektor pertanian di BEI. Emiten Sektor Pertanian di BEI Secara keseluruhan,…