Pengertian, Pengukuran, dan Cara Menghitung Intellectual Capital

Pengertian, Pengukuran, dan Cara Menghitung Intellectual Capital

Keuangan
EDUSAHAM.COM ---Apa itu intellectual capital (IC)? Bagaimana cara menghitung intellectual capital dan seperti apa pengertian intellectual capital menurut para ahli? Apa saja komponen intellectual capital? Lalu, bagaimana karakteristik, metode pengukuran, dan cara mengukur modal intelektual? Nah, mungkin itulah segelintir pertanyaan yang ingin Anda ajukan. Tenang saja, di sini telah kami sediakan ringkasan dan penjelasan secara lengkap dan terstruktur mengenai intellectual capital (IC). Apa itu Intellectual Capital (IC)? Intellectual capital(IC) atau juga Bisebut sebagai modal intelektual merupakan sumber daya berbentuk aset tak berwujud (berupa: ilmu pengetahuan, pengalaman, sumber informasi, dan lainnya) yang mampu menciptakan daya saing sehingga berdampak pada peningkatan kinerja perusahaan. Intellectual capital umumnya digunakan oleh perusahaan untuk mendapatkan profit (laba) maksimal. Nanti akan diberikan suguhan cara menghitung intellectual capital. Definisi dan Pengertian Intellectual Capital Menurut Para Ahli Nah, berikut…
Read More
Pengertian Good Corporate Governance, Prinsip & Implementasi GCG

Pengertian Good Corporate Governance, Prinsip & Implementasi GCG

Keuangan
EDUSAHAM.COM --- Apa itu good corporate governance (GCG)? Bagaimana pengertian good corporate governance menurut para ahli? Apa saja prinsip, tujuan, dan manfaat good corporate governance (GCG)? Bagaimana indikator dan sistem tata kelola GCG yang baik dan benar? Seperti apa contoh implementasi GCG perusahaan? Nah, untuk menjawab semua pertanyaan di atas, berikut kami sajikan informasi selengkapnya. Baca juga: Apa itu Corporate Social Responsibility/CSR? Apa itu Islamic Social Reporting/ISR? Apa Itu Good Corporate Governance (GCG)? Sebelum menyajikan pengertian good corporate governance menurut para ahli, kami akan memberikan pandangan tentang GCG. Tata kelola perusahaan atau dikenal sebagai good corporate governance (GCG) adalah suatu rangkaian proses (berisi: kebijakan, aturan, kebiasaan) yang bisa memengaruhi tata kelola suatu korporasi atau perusahaan. Rangkaian ini melibatkan para pemangku kepentingan atau stakeholders (pemegang saham, komisaris, direksi, dan jajaran lainnya)…
Read More
Daftar Saham LQ45 Periode Agustus 2018 – Januari 2019

Daftar Saham LQ45 Periode Agustus 2018 – Januari 2019

Data Perusahaan
EDUSAHAM.COM --- Berikut ini adalah daftar saham LQ45 periode Agustus 2018 – Januari 2019. Perlu diketahui, ada sejumlah perusahaan atau emiten yang keluar masuk dari Indeks LQ45. Memang, daftar saham Indeks LQ45 selalu direvisi per semester setiap tahunnya. DOWNLOAD Ringkasan Kinerja Perusahaan LQ45 Periode Agustus 2018 - Januari 2019 format pdf, terdiri dari 189 halaman Klik di sini No Kode Nama Perusahaan (Emiten) Keterangan 1 ADHI PT Adhi Karya (Persero) Tbk Tetap 2 ADRO PT Adaro Energy Tbk Tetap 3 AKRA PT AKR Corporindo Tetap 4 ANTM PT Aneka Tambang (Persero) Tbk Tetap 5 ASII PT Astra International Tbk Tetap 6 BBCA PT Bank Central Asia Tbk Tetap 7 BBNI PT Bank Negara Indonesia Tbk Tetap 8 BBRI PT Bank Rakyat Indonesia Tbk Tetap 9 BBTN PT Bank Tabungan Negara…
Read More