Pengertian Return on Asset (ROA): Rumus, Fungsi, dan Contoh Soal

Pengertian Return on Asset (ROA): Rumus, Fungsi, dan Contoh Soal

Keuangan
EDUSAHAM.COM --- Salah satu rasio keuangan yang paling umum digunakan sebagai variabel penelitian adalah rasio return on asset (ROA). Tidak hanya itu, rasio ini juga sering digunakan sebagai bahan pertimbangan dalam pengambilan keputusan investasi. Apa itu return on asset (ROA)? Download Makalah ROA pdf Download Makalah ROE pdf Download Rasio Keuangan perusahaan di BEI Di sini, tim edusaham akan menyajikan secara lengkap mengenai ROA, mulai dari pengertian, rumus, fungsi, kelebihan dan kekurangan, contoh soal, hingga penyebab ROA menurun. Oleh karena itu, pastikan Anda membaca artikel ini sampai akhir, ya. Definisi & Pengertian ROA (Return on Asset) secara Umum Apa itu return on asset? Secara umum, pengertian return on asset adalah hasil perbandingan antara laba bersih (earnings after tax) perusahaan dengan total aset yang dimilikinya. ROA atau return on asset adalah…
Read More
Pengertian Akuisisi: Jenis, Ciri-Ciri, Tujuan, & Contoh Akuisisi di Indonesia

Pengertian Akuisisi: Jenis, Ciri-Ciri, Tujuan, & Contoh Akuisisi di Indonesia

Keuangan
EDUSAHAM.COM --- Banyak siswa dan mahasiswa yang bertanya-tanya, apa pengertian akuisisi? Apakah akuisisi sama dengan merger? Apa saja manfaat akuisisi dan ciri-cirinya? Apa tujuan dan alasan perusahaan melakukan akuisisi? Apa saja contoh akuisisi perusahaan di Indonesia? Itulah sebagian besar pertanyaan tentang akuisisi yang diajukan oleh siswa dan mahasiswa. Nah, sebenarnya, akuisisi dan merger merupakan dua hal yang berbeda. Berbeda dari segi apa? Anda bisa membedakan keduanya hanya dari pengertian atau definisinya. Untuk itu, ada baiknya Anda memahami terlebih dahulu makalah atau penjelasan tentang merger: bisa dibaca di sini: Apa Itu Merger? Di sini, tim edusaham akan membahas secara lengkap materi tentang akuisisi. Pengertian Akuisisi Secara Umum Apa itu akuisisi? Secara umum, pengertian akuisisi adalah suatu proses yang dilakukan oleh suatu perusahaan untuk mengambil alih mayoritas saham perusahaan lainnya. Perusahaan yang…
Read More
Pengertian Merger: Jenis, Tujuan, Alasan, & Contoh Merger di Indonesia

Pengertian Merger: Jenis, Tujuan, Alasan, & Contoh Merger di Indonesia

Keuangan
EDUSAHAM.COM --- Belum tahu apa yang dimaksud dengan merger? Nah, di sini, tim edusaham akan menyajikan materi tentang merger secara lengkap dan dibahas secara terstruktur. Mulai dari pengertian merger secara umum dan menurut para ahli, kemudian jenis & macam-macam merger, tujuan merger serta alasan perusahaan melakukan merger, hingga contoh perusahaan yang melakukan merger. Tidak hanya itu, kami juga memberikan sedikit penjelasan tentang perbedaan merger dan akuisisi. Pengertian Merger Secara Umum Apa itu merger? Secara umum, definisi atau pengertian merger adalah suatu proses penggabungan beberapa perseroan di mana salah satu di antaranya akan dipertahankan dengan menggunakan nama perseroannya sedangkan perseroan yang lain akan dihapuskan dan seluruh aset yang dimilikinya akan dipindahkan ke dalam satu perseroan dipertahankan tersebut. Dalam proses merger, perusahaan yang dipertahankan (baca: tetap berdiri) akan membeli sebagian besar saham…
Read More
Pengertian Financial Distress dan Faktor yang Memengaruhinya

Pengertian Financial Distress dan Faktor yang Memengaruhinya

Keuangan
EDUSAHAM.COM --- Mungkin Anda pernah mendengar fenomena financial distress, bukan? Ya, financial distress merupakan salah satu hal yang dihindari oleh semua perusahaan. Kenapa? Karena itu termasuk masalah yang dapat mengancam bisnis perusahaan. Sebenarnya, apa pengertian financial distress? Nah, di sini, tim edusaham telah menyediakan materi tentang financial distress secara lengkap. Tidak hanya tentang pengertian saja, tetapi juga membahas tentang jenis-jenis financial distress, tingkat keparahannya, faktor yang menyebabkannya, hingga cara mengatasinya. Oleh karena itu, pastikan Anda membaca dan memahami artikel ini dengan baik, ya. Pengertian Financial Distress Apa itu financial distress? Secara umum, pengertian financial distress adalah suatu fenomena yang menunjukkan tren penurunan kinerja keuangan suatu perusahaan. Biasanya, financial distress merupakan tahap awal sebelum terjadinya kebangkrutan. Sedangkan menurut para ahli, seperti Brigham & Daves, pengertian financial distress adalah suatu kondisi kesulitan…
Read More
Pengertian Pasar Modal Syariah: Sejarah, Produk, dan Mekanisme

Pengertian Pasar Modal Syariah: Sejarah, Produk, dan Mekanisme

Keuangan
EDUSAHAM.COM --- Tertarik untuk investasi di pasar modal syariah? Nah, sebelum itu, ada baiknya terlebih dahulu Anda memahami dengan baik materi tentang pasar modal syariah. Mulai dari pengertian pasar modal syariah, sejarah, jenis produk, karakteristik, mekanisme, manfaat, hingga landasan hukumnya. Dengan demikian, Anda bisa mendapatkan gambaran secara komprehensif mengenai pasar modal syariah. Apa Itu Pasar Modal Syariah Secara umum, pengertian pasar modal syariah adalah suatu wadah bertemunya antara pembeli dan penjual (baca: permintaan dan penawaran) terhadap berbagai efek (surat berharga) yang bersifat jangka panjang di mana operasional dan sistem yang digunakan tidak bertentangan dengan prinsip syariat Islam. Dengan kata lain, maksud dan pengertian pasar modal syariah di sini yaitu suatu pasar modal yang berbasis syariah (menerapkan prinsip syariat Islam). Efek yang diperjualbelikan di pasar modal syariah bisa berupa saham syariah,…
Read More